Welcome My Fellow FF Lovers ! .

Final Fantasy Slideshow

Kamis, 19 Maret 2009

Final Fantasy VII Advent Children

Final Fantasy VII......
Adalah seri Final Fantasy yang paling aku gemari.......
Film ini menceritakan tentang kasih sayang Cloud untuk keluarganya.......
Dan demi keluaganya pula dia meninggalkan rumah, karena dia mengendap penyakit yang waktu itu belum ada obatnya....
Cloud berfikir jika dia meninggalkan keluarganya dia akan bisa menghilangkan kekhawatiran dalam keluarganya tapi rupanya Cloud salah, atas kepergiannya Tifa menjadi sedih dan terus mencari Cloud kemana2.....
Memang kadang2 ketemu tapi gak sesering ketika Cloud masih sehat....

Cloud adalah mantan tentara Shinra yang dijuluki sebagai "Sholdier", mereka adalah tentara super yang memiliki kekuatan yang tidak dipunyai manusia biasa.......
Walaupun Cloud sudah jadi mantan, Rufus Shinra memberikan Cloud tugas terakhir untuk mencari dan menangkap para geng Kadaj......
Geng Kadaj juga memiliki kekuatan yang dimiliki Cloud......
Tapi Cloud kalah jumlah dan kalah, karena memang Cloud diserang tanpa persiapan.

Pada akhir2nya, dengan sebuah air yang menyembur dari tanah, Penyakit yang diderita Cloud menghilang tanpa bekas.....
Dan dengan ini kekuatan tempurnya akan jauh meningkat......
Cloud memiliki musuh yang bernama Sephiroth, dia juga mantan "Sholdier" tapi dibandingkan Cloud, dia lebih unggul dalam hal pedang.....
Dengan sebuah keyakinan dan sebuah semangat, Cloud bisa mengahncurkan Sephiroth dan membunuh Kadaj.....
Pada akhirnya Cloud, keluarganya dan teman2nya bisa tertawa bahagia karena dunia bisa menjadi damai lagi...!!!!!

0 komentar:

Posting Komentar

Sekarang Tanggal